Event Countdown
Tahun 2021 kami bertemu disuatu Kampus, yang Posisinya saya sebagai mahasiswi dan dia sudah menjadi karyawan dikampus tersebut. Secara singkat, kami merasa saling tertarik dan saling ingin mengenal lebih lanjut satu sama lain. Sejak itu, kami mulai semakin dekat.
Singkat cerita kisah cinta ini dimulai dengan dia mengajak berkenalan melalui Instagram dan lanjut komunikasi melalui whatsapp. Sempat muncul rasa ragu, lalu dengan berkomunikasi dan pertemuan cukup intens kita siap menjalani komitmen bersama dibulan april 2021.
Pada Tanggal 01 September 2024 kita melangkah lebih jauh dengan menjalin pertunangan yang disaksikan oleh Dua keluarga besar kami dan merencanakan pernikahan.
Di tahun 2025, kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan. Dalam moment yang penuh cinta dan haru ini, kami insyaallah melangkah ke jenjang hidup baru dan siap menghadapi masa depan bersama dengan saling cinta dan dukungan satu sama lain.
Berikan Doa / Ucapan Terbaik Anda Kepada Kedua Mempelai