Sabtu, 28 Desember 2024
Assalamualaikum Wr.Wb
Atas Rahmat Allah Yang Maha Penyayang,Tampa Mengurangi Rasa Hormat.Kami Mengundang Bapak/Ibu/Saudara/I untuk menghadiri Acara Pernikahan Kami.
“ Dan di antara tanda-tanda (kebesaran) -Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya "
( Ar-Ruum ayat 21 )
Listyana Reynaldi Putri
Putri Ke 1
Dari
Bapak Fetrinaldi
& Ibu Reni
Ilham Syaiful
Putra Ke 6
Dari
Bapak Syaiful & Ibu Yulfida
Doa Untuk Kedua Mempelai
بَارَكَ اللهُ لَكَ وَبَارَكَ عَلَيْكَ وَجَمَعَ بَيْنَكُمَا فِيْ خَيْرٍ
Barakallahu laka wa baraka 'alaika wa jama'a bainakuma fi khairin.
Artinya:
“Semoga Allah memberkahimu dalam suka dan duka dan semoga Allah mengumpulkan kalian berdua di dalam kebaikan.”
Wedding Gift
Wishes