
The Wedding of
Anisa & Rizky
Minggu, 20 Oktober 2024

A
R
“ Dan di antara tanda-tanda (kebesaran) -Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya "
( Ar-Ruum ayat 21 )
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta'ala, Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i, untuk menghadiri Resepsi Pernikahan kami.
The Bride

Anisa Rahmawati
Putri dari
Bapak sugino
Dan Ibu sunarmi
The Groom

Pratu Rizky Dwi Syahputra
Putra dari
Bapak Heryanta (Alm) Dan Ibu soinah

Countdown
Wedding Event

Akad Nikah
(Intimate Wedding)
Jum'at , 18 Oktober 2024
Pukul: 09.00 WIB
Bertempat di
Dsn Sidorejo Rt/Rw 024/010 Desa Branti Raya, Kec Natar Kab Lampung Selatan
- 00Hari
- 00Jam
- 00Menit
- 00Detik

Resepsi
Minggu, 20 Oktober 2024
Pukul: 10.00 WIB
Bertempat di
Dsn V Rt/Rw 022/008 Desa Candimas, Kec Natar Kab Lampung Selatan
- 00Hari
- 00Jam
- 00Menit
- 00Detik

first time
berawal dari pertemuan lalu menjadi teman pada saat menduduki bangku SMP disekolah yang sama

Relationship
Tepat awal tahun 2019, kami berkomunikasi Intens lewat instagram berlanjut ke Whatsapp, kami resmi menjalani hubungan pada Desember 2019

Engagement
Setelah kurang lebih 5 tahun bersama kami memutuskan untuk melanjutkan kejenjang yg lebih serius yaitu pernikahan ..
Our Gift

Terima Kasih
Anisa & Rizky
Minggu, 20 Oktober 2024
